TEORI LATIHAN


Modul latihan mengemudi
teori dan latihan

    Modul diklat sesuai SKKNI 269 Th.2014 untuk menjaga kwalitas lulusan kita menyesuaikan dengan aturan yang ada.
untuk menciptakan budaya mengemudi yang nyaman dan aman pemahaman tentang Etika mengemudi sangat dibutuhkan seperti :
  • Mengendalikan kondisi pribadi
  • Menerapkan Peraturan Lalu Lintas
  • Mengemudikan Kendaraan dengan baik dan benar
materi praktek lapangan :
1.Pengenalan tools kendaraan & cara pengoperasiannya
2.Penguasaan & Pengendalian Pedal (gas,kopling dan rem)
3.Start & Stop
4.Mengemudi di jalan lurus, Belok & Memutar
5.Pengendalian Kendaraan di saat Berhenti di Jalan Menanjak
6.Cara Memarkir Kendaraan.
7.Haluan di Jalan Raya Lurus
8.Berkendara pada saat kondisi jalan ramai & Macet
9.Cara Mendahului Kendaraan Lain
10.Antisipasi Blank Spot Area
a.Blank Spot Area Kanan
b.Blank Spot Area Kiri
c.Blank Spot Area Depan dan Belakang.

Postingan Populer

Gambar

BIAYA PELATIHAN

Gambar

DOKUMENTASI